CARA MEMBUAT JAHE INSTAN
Oleh
: Dra. Maiyarti
Penggerak
Swadaya Masyarakat (PSM) Madya
UPTD. BALAI PELATIHAN
TRANSMIGRASI
DINAS TENAGA KERJA DAN
TRANSMIGRASI
PROPINSI SUMATERA BARAT
ALAT
DAN BAHAN :
a. Alat :
·
Pisau
·
Talenan
·
Blender/parutan
·
Baskom
·
Wajan,pengaduk
·
Ayakan
tepung
·
Kompor
·
Sendok
Nasi.
·
Kertas
minyak
b. Bahan
:
·
Umbi Jahe : 0,5 kg
·
Gula pasir :
1 kg
·
Daun pandan
: 4 lbr
·
Sereh :
3 btg
·
Air
100 ml
·
Garam ¼ sdt / secukupnya
·
Cengkeh,kulit
manis secukupnya.
c. Cara membuat :
- Pilih jahe yang segar, tidak busuk
- . Bersihkan kulitnya dengan pisau
- . Cuci rimpang jahe, daun pandan dan sereh sampai bersih dari kotoran ,gunakan air .
- Haluskan jahe dengan cara atau diblender
- ambahkan 100 ml air .
- Peras dengan kain saring atau alat lain sampai diperoleh sari jahe sebanyak mungkin
- Masukkan air perasan jahe kedalam wajan
- Tambahkan bahan lainnya dan ¾ gula pasir dan garam
- Panaskan sari jahe berbumbu diatas api sedang (mendekati kecil) sambil diaduk terus menerus sampai kental (terkesan berminyak)
- . Setelah kental tambahkan 1/4 bagian gula pasir yang masih tersisa sambil terus diaduk sampai berubah menjadi kering (dalam bentuk serbuk kasar)
- Angkat dan tuangkan diatas tampah yang sudah dialasi kertas minyak
- Haluskan serbuk jahe dalam keadaan panas dengan menggunakan botol atau alat lain .
- Ayak serbuk jahe dengan ayakan yang berukuran 60-70 mesh (ayakan tepung). Jika masih ada yang belum lolos ayakan dilakukan penghalusan kembali.
- Kemas gula jahe dalam kemasan plastik atau toples
- Gunakan sarung tangan pada saat pengemasan
- Beri label dan siap dipasarkan.
@@@@@@@@@@
" SELAMAT MENIKMATI ......"
" SELAMAT MENIKMATI ......"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar